Monday, January 12, 2015

DNS Server

DNS merupakan singkatan dari Domain Name System. Merupakan sistem penamaan dari komputer.  dengan menggunakan DNS kita tidak perlu lagi mengingat IP Address dari sebuah komputer.

Contoh DNS. google.com, facebook.com

Dengan menggunakan DNS, pengguna komputer tidak perlu mengingat nomor IP suatu komputer, jika ingin berkomunikasi, cukup mengingat DNS nya saja.

Contoh: pada sebuah kantor memiliki nama Domain tokohebat.com.  Kemudian pada kantor tersebut dibagi menjadi beberapa divisi, misalkan divisi keuangan, divisi kepegawaian, divisi marketing dan divisi peralatan. di mana setiap divisi memiliki tugas yang berbeda-beda.  Jika digambarkan maka topologinya sebagai berikut:

                                                                                       tokohebat.com


keuangan.tokohebat.com                                  kepegawaian.tokohebat.com       marketing.tokohebat.com


Dengan menggunakan DNS, Anda tidak perlu mengingat IP setiap komputer yang Anda maksud.

0 comments:

Post a Comment

×
Judul